Deskripsi
Natrium sulfat adalah senyawa anorganik dengan rumus kimia Na ₂SO ₄ dengan beberapa hidratnya. Semua natrium sulfat berbentuk padatan putih yang sangat mudah larut dalam air. Produksi tahunannya mencapai 6 juta ton per tahun, dengan dekahidratnya sebagai produk komoditas utamanya.
Sodium sulfat dalam sabun adalah agen untuk mengentalkan sabun
Ulasan
Belum ada ulasan.